Kali ini saya akan berbagi tips memperbaiki lampu LHE dengan kerusakan Lampu Nyala hanya di pangkal nya saja dan berwarna agak kemerahan.
Kasus seperti ini biasanya disebabkan oleh C.STATER yang sudah short atau rusak. C.stater ini letak nya berada di depan 4 terminal yang menuju tabung lampu. Biasany menggunakan kode 1k2v 333,1200v 3n3j,dll
Cara pengecekan:
-Gunakan rangkaian anti k0ngslet,taruh ke dua ujung rangkaian anti kongslet pada ujung2 kaki C.Stater.(kalo pijar nyala berarti C.stater sudah short)
Ganti kemudian coba nyalakan. Clink.... Lampu nyala normal kembali
Untuk yang belum tau apa itu rangkaian anti kongslet silahkan klik disini
Memperbaiki lampu LHE yang hanya nyala di pangkal
Related Post
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar